Mungkin Anda sudah tidak asing apabila mendengar nama-nama investor yang terkenal seperti Warren Buffett, Charlie Munger, Ray Dalio, Peter Lynch, sampai ke Lo Kheng Hong. Tetapi, banyak juga investor lain di luar nama yang disebutkan tadi yang rupanya sangat inspiratif, di mana kita dapat belajar banyak hal dari sepak terjang investor-investor ini. Salah satu investor
Browsing tag: investasi saham
Sudah siapkah Anda, memulai tahun 2021 ini untuk mempersiapkan Kebebasan Finansial di masa mendatang dengan berinvestasi saham. Atau justru sebaliknya, Anda masih bingung dan tak tahu harus mulai dari mana untuk investasi saham. Nah kira-kira, bagaimana ya caranya meraih kebebasan finansial dengan investasi saham? Tentu Anda perlu mempelajari investasi ini lebih lanjut. Artikel ini dipersembahkan
Tak jarang beberapa di antara kita, masih seringkali dibuat bingung bila dihadapkan pada pilihan untuk kebutuhan dana pendidikan, lebih baik menggunakan asuransi pendidikan atau investasi saham sebagai pilihan ? Artikel ini dipersembahkan oleh : Pentingnya Perencanaan Dana Pendidikan Dalam kondisi perekonomian yang rentan bergejolak, penting bagi calon orang tua untuk merencanakan kebutuhan
Pada akhir November 2020 lalu, kita kembali dikejutkan dengan beredarnya rumor investasi bodong Kampoeng Kurma yang kasusnya hingga kini belum selesai. Investasi Kampoeng kurma ini sukses memperdaya masyarakat, dengan tagline investasi syariah dan anti riba. Sayangnya, selama berjalannya waktu banyak korban yang dirugikan, hingga ada yang mengajukan PKPU agar dananya 100% kembali. Lantas, seperti apa
Belakangan ini, investasi Waralaba dan investasi Saham tengah menjadi dua jenis investasi yang hangat diperbincangkan. Jika demikian, di antara keduanya, investasi manakah yang lebih menjanjikan untuk ke depannya ? Artikel ini dipersembahkan oleh : Investasi Saham dan Investasi Waralaba Beberapa bulan kebelakang semakin banyak saja yang memperbincangkan mengenai investasi saham, namun di saat
Bicara mengenai investasi, tentu tidak akan lepas dari sosok yang satu ini. Dia adalah Warren Buffet (WB), seorang investor terkenal Amerika Serikat. Kesuksesannya dalam berinvestasi saham mengantarkan WB menjadi salah satu orang terkaya di dunia dan WB membangun sendiri semuanya dari nol. Nah, bagi Anda yang ingin mulai berinvestasi, Anda pasti akan mencari tahu prinsip
Halo rekan investor, dalam video kali ini kita akan membahas tentang isu yang sedang ramai dibicarakan belakangan waktu belakangan yaitu Omnibus Law, atau yang dikenal sebagai Undang-Undang Sapu Jagat. Nah, kita akan membahasnya dari sudut pandang investor dan juga kita akan membahas seperti apa dampaknya terhadap pasar modal. Yuk, simak videonya sampai habis ya.. 00:00
Apakah berinvestasi saham pasti akan selalu lebih untung dari menabung Deposito ? Seperti yang kita tahu, di antara keduanya masyarakat kita masih lebih cenderung untuk memilih menabung Deposito. Tetapi, sebenarnya mana sih yang lebih menguntungkan, berinvestasi saham atau nabung deposito ya ? Artikel ini dipersembahkan oleh : Saham dan Deposito Sebenarnya Saham
Ngobrol Tentang Keuangan Pada kesempatan kali ini kita akan melakukan QnA dengan beberapa pertanyaan yang sudah dipilih.. Dalam QnA ini kita akan sharing dan berbagi pengalaman … Yuk simak video serunya di sini… **Please subscribe, untuk bisa mendapatkan video-video terbaru RK..
Pada kesempatan kali ini kita kedatangan seorang public figure yang sudah banyak dikenal, yaitu Raditya Dika. Disini kita akan membahas lebih banyak tentang pengalaman Radit dalam berinvestasi di pasar saham, mulai dari memakai financial planner – hingga kini sudah self investment sendiri. Nah, yuk kita saksikan full version antara saya dan Raditya Dika…. **Please subscribe, untuk bisa